Resep Beef Bulgogi yang Jadi Ciri Khas Makanan Korea Populer

By Indah Permata Sari, Rabu, 31 Juli 2024 | 17:05 WIB
Demo masak yang dilakukan Chef Jesselyn Lauwreen, di Korea Pavilion, Food and Hospitality Indonesia (FHI) yang diadakan oleh Korea-Agro-Fisheries & Food Trade Corporation (at Center) di JIEXPO, Kemayoran, Jakarta, pada Jumat, (26/7/2024). (Foto : FHI)

2. Diamkan minimal 1 jam, pastikan bumbu meresap dengan baik.

3. Siapkan panganggan, oleskan sedikit margarin.

4. Panggang daging sampai matang, dan bisa juga sambil di-torch yaa.

5. Jika sudah matang bisa masukkan daun bawang di atasnya ya. Jadi deh! Gampang kan, girls?

Baca Juga: Resep Spaghetti Carbonara a la Jay ENHYPEN yang Creamy dan Lezat

(*)