Belajar Jadi Pemilih Pemula yang Cerdas, Yuk. Gampang, Kok!

By Astri Soeparyono, Selasa, 18 April 2017 | 22:36 WIB
Belajar Jadi Pemilih Pemula yang Cerdas, Yuk. Gampang, Kok! (Astri Soeparyono)

Tentunya, .

Pelajari calon-calon yang ada, dari track record, program kerja yang ditawarkan sampai integritas pribadinya.

Jangan malas membuka website para calon kepala daerah ini dan simak program-programnya. Intip timeline medos mereka.

Lakukan berbagai cara supaya kita bisa lebih kenal mereka.

Dengan lebih tahu dan kenal mereka, makan akan lebih mudah untuk kita menentukan siapa yang akan kita pilih sebagai pemimpin.

Kalau sudah punya pengetahuan tentang para calon pemimpinnya, jangan lupa,  ya.

Kalaupun belum terdaftar, siapkan KTP kita lalu daftarkan diri ke RT dan RW tempat tinggal kita.

Pastikan saat Pilkada 2017 nanti kita bisa menggunakan hak suara kita dengan baik, ya.

Kalau kita masih ingin mencari tahu lebih dalam soal Pilkada 2017 ini, khususnya dalam kacamata kita sebagai remaja dan pemilih muda, kita bisa banget baca artikel involve di , yaitu .

Biar kita bisa lebih 'melek' sama segala info soal Pilkada dan betapa pentingnya suara kita.

Jadi bisa lebih mantap teh menggunakan hak pilih kita saat Pilkada 2017 atau di tahun-tahun mendatang.