Tak Hanya untuk Kesehatan, Jahe Punya 4 Khasiat Ini Buat Kecantikan!

Siti Fatimah Al Mukarramah - Minggu, 21 Februari 2021 | 22:05
 
Jahe
womenshealthmag.com

Jahe

CewekBanget.ID- Seperti yang kita tahu, jahe merupakan salah satu herbal yang dikenal baik untuk kesehatan tubuh.

Enggak cuma bermanfaat buat kesehatan, nyatanya jahe juga bisa memberikan banyak khasiat buat kecantikan kulit kita, lho!

Yuk kepoin apa aja manfaat jahe buat kecantikan kulit! Termasuk mengatasi jerawat hingga bikin kulit makin glowing!

Baca Juga: 5 Gaya Putri Mona Ratuliu, Mima Shafa, Pakai Sneakers Putih. Keren!

1. Mengatasi jerawat

Jahe memiliki sifat anti bakteri dan anti mikroba yang baik.

Enggak hanya menjadi obat untuk kesembuhan penyakit, jahe juga akan membunuh bakteri penyebab jerawat, lho!

Untuk itu, jahe bisa kita gunakan sebagai obat jerawat. Caranya dapat dibuat jus, lalu bisa langsung kita minum.

Ilustrasi kulit glowing
iStockphoto

Ilustrasi kulit glowing

2. Bikin kulit makin glowing!

Untuk mendapatkan kulit yang glowing nan bercahaya kita bisa mulai mengkonsumsi minuman dari jahe.

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 14

Latest

x