Teh chamomile
Selanjutnya minuman yang bisa membantu kita untuk menyembuhkan anosmia adalah teh chamomile.
Teh chamomile ini sudah lama dijadikan sebagai obat herbal yang bisa bermanfaat untuk kesehatan kita.
Teh chamomile bisa meredakan demam, peradangan, bahkan infeksi, lho.
Selain tiga manfaat di atas, teh herbal ini juga bisa melancarkan sistem pernapasan kita.
Baca Juga: Fakta Tentang Parosmia yang Dilaporkan Jadi Gejala COVID-19!
Aroma dari teh chamomile juga bisa membuat kita jadi lebih tenang.
Peppermint
Peppermint bisa digunakan untuk berbagai obat herbal yang bisa mengobati flu.
Rasa pedas pada peppermint nyatanya bisa melegakan pernapasan sampai mengembalikan indra pengecap kita.
Cara mudah menggunakan peppermint untuk mengembalikan indra penciuman dan pengecapan kita dengan merebus daun peppermint.
Kita bisa menambahkan madu kalau ternyata rebusan daun peppermint kita terlalu pedas.
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR