CewekBanget.ID - Segala sesuatu yang berlebihan itu memang enggak baik ya, girls.
Termasuk ketika kita berlebihan mengonsumsi makanan yang mengandung garam.
Kalau sampai kita kelebihan asupan garam, maka tubuh akan menunjukkan beberapa tanda ini.
Jangan dianggap sepele, ya!
Baca Juga: Atasi Sariawan dan 4 Manfaat Berkumur-Kumur dengan Air Garam!
1. Merasa haus terus-menerus
Dilansir dari rd.com, makanan yang tinggi sodium seperti keripik, saus spaghetti, dan pizza pepperoni bisa membuat kita kelebihan garam sehingga kita gampang haus.
Sebab sodium bisa mengganggu keseimbangan cairan tubuh. Jika kita merasa gampang haus, ini bisa jadi pertanda tubuh kelebihan garam.
Atasi dengan minum air putih yang lebih banyak untuk kembali menyeimbangkan sel-sel tubuh kita, ya.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR