CewekBanget.ID - Mengalami cegukan saat puasa, gimana cara mengatasinya, tuh?
Seperti yang kita tahu, salah satu 'pertolongan pertama' saat cegukan adalah minum air putih.
Tapi saat puasa, kita enggak bisa minum karena itu bisa membatalkan puasa.
Lantas, bagaimana cara mengatasi cegukan saat puasa meski tanpa minum?
Coba ikuti beberapa cara di bawah ini biar cegukan bisa berhenti, ya!
Baca Juga: 5 Tips Pakai Pelembap saat Puasa. Kulit Tetap Kenyal, Enggak Kering!
1. Perhatikan pernapasan
Melansir NOVA.Id, cara menghilangkan cegukan saat puasa bisa dilakukan dengan memperhatikan pernapasan.
Cobalah untuk menarik dan menahan napas selama 10 detik, lalu keluarkan secara perlahan.
Lakukan cara ini 3-4 kali dan ulangi lagi beberapa saat kemudian.
2. Bernapas di dalam kantong
Cara menghilangkan cegukan saat puasa yang berikutnya adalah dengan menggunakan kantong kertas bersih.
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR