Mungkin kata 'nongkrong' umumnya dianggap sebagai ngobrol-ngobrol bareng lebih dari tiga atau empat orang. Nah, bagi seorang introvert, nongrkong itu cukup dengan satu atau dua orang teman dekatnya sambil membicarakan hal-hal yang kelompok sukai.
Mitos 4: Introvert terlihat kasar
Yang benar: Cenderung selektif dalam bersosialisasi
Terkadang, ia mungkin terlihat enggak ramah ketika bicara sama orang lain tapi karena obrolan kecil enggak menarik baginya. Cewek introvert suka dengan percakapan yang intim dan mendalam. Ia pun gampang menarik diri kalau berada dalam keramaian. Mungkin hal itu yang membuatnya terlihat enggak sopan.
Mitos 5: Enggak punya teman
Yang benar: Cenderung selektif dalam bersosialisasi
Seorang introvert memang sulit bergaul dengan orang lain. Tapi, itu karena dirinya termasuk pemilih ketika memilih teman. Banyak introvert yang punya geng di sekolah tapi awalnya enggak mudah untuk melakukan itu. Ketika mulai berkenalan hingga menjadi teman butuh usaha dan waktu yang enggak sebentar buatnya.
Baca juga: 4 Cara Mendapatkan Pacar Untuk Cewek Introvert
Mitos 6: Introvert itu aneh
Yang benar: Memeluk hal-hal eksentrik dan nyentrik serta unik
(foto: tumblr.com)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR