(Baca juga: Tebak Perasaan Cowok dari Bahasa Tubuhnya)
Duduk dengan posisi kaki kanannya bertumpu kuadrat pada lutut kiri
Posisi ini menunjukkan bahwa lawan bicara mengaku mundur (secara mental).
Duduk dengan posisi kedua kaki berada di bawah kursi
Posisi ini menegaskan lawan bicara hanya setengah mendengarkan pembicaraan kita.
Duduk dengan posisi kaki lurus ke depan kursi
Posisi ini menunjukkan sikap santai atau ketersediaan yang baik. Kita bisa bicara apa saja pada lawan bicara.
Berdiri atau duduk di mana salah satu kaki sering menyentuh betis
Jika sering terjadi pada betis kanan berarti adanya kurang semangat juang. Sebaliknya di betis kiri, menandakan kurangnya ketekunan.
(Baca juga: Lihat Dia Bohong Lewat Gerakannya)
(ester/tabloidnova.com, foto: californiadreaming.wikia.com, reddit.com, tumblr.com)
Penulis | : | cewekbanget |
Editor | : | CewekBanget |
KOMENTAR