Girls, saat mau interview kerja pasti banyak persiapan yang kita lakukan. Salah satunya milihpakaian apa yang cocok untuk dikenakan. Selain karakter diri, ternyata warna outfit yang kita kenakan pun sangat penting, karena akan menentukan kesan pertama dan penilaian terhadap diri kita, lho.Setiap warna pun memberikan kesan dan arti yang berbeda. So, kita enggak boleh asal dalam memilih warna pakaian apa yang mau kita pakai.
Baca Juga : Stylish Abis! Ini 6 Street Style London Fashion Week Spring 2019Berikut ini 5 warna yang cocok dan disarankan dipakai saat interview kerja : 1. BiruBiru jadi warna yang paling direkomendasikan untuk digunakan saat interview kerja, lho. Memakai outfit warna biru dapat menunjukkan bahwa kita memiliki kredibilitas dan dapat dipercaya.

Pertama, bisa pilih warna biru
Salah satunya kita dapat memilih warna navy blue untuk setelan berupa blazer dan celana panjang atau rok saat wawancara.
Baca Juga : 3 Cleansing Gel di Bawah 30 Ribu. Ampuh Bersihkan Makeup& Kotoran!2. HitamSelain biru, kita juga bisa memilih outfit dengan warna hitam saat interview kerja nanti. Warna hitam memiliki kesan sebagai simbol kepemimpinan.

Warna hitam juga bisa jadi pilihan untuk outfit saat interview
Tapi, ada yang perlu kita ingat, girls. Warna hitam sangat cocok dipakai saat kita melamar pekerjaan di bagian manajemen, namun agak sedikit beresiko saat kita gunakan ketika melamar sebagai seorang asisten untuk sebuah instansi. Bisa kita siasati dengan menambahkan warna lain pada fashion hitam kita.
3. Abu-abuOutfit berwarna abu-abu juga bisa jadi pilihan, girls. Warna ini memberikan kesan bahwa kemampuan analisis dan logika kita seimbang, netral. Outfit dengan warna abu-abu ini bisa juga kita paduin dengan aksesori yang colorful, seperti scarf atau handbag.

Abu-abu memberikan kesan seimbang

Warna putih menunjukkan kita orang yang tertata
Enggak melulu serba tampil serba putih from head to toe, kita bisa kenakan dress hitam yang dipadukan dengan blazer putih. Atau juga bisa kenakan kemeja putih dengan rok model pencil yang simpel.
Baca Juga : Waspada! Terlalu Banyak Duduk Ternyata dapat Menyebabkan Kematian!5. Ungu dan KuningKeempat warna di atas memang cocok dikenakan untuk interview kerja diberbagai bidang. Tapi, jika kita melamar di bidang kreatif, warna ungu dan kuning bisa jadi pilihan, lho.