Memiliki warna yang transparan dan mudah dibaur, eye base ini merupakan salah satu produk terjangkau yang juara untuk membuat warna eyeshadow jauh lebih pigmented. Patut dicoba!
Aubeau Eye Makeup Base Professional

Aubeau
Harga: Rp. 30.000
Eye primer satu ini memiliki tekstur sangat ringan dan wanginya pun enggak tajam. Produk ini akan membuat eyeshadow kita tahan seharian!
Elf Mineral Eye Shadow Primer

Elf
Harga: Rp. 70.000
Dengan teksturnya yang creamy, eye primer ini enggak akan bikin tampilan makeup pada mata menjadi berminyak dan creasing.
City Color Shadow Primer

City Color
Harga: Rp. 60.000