Ini 5 Trik Biar Kita Enggak Gampang Haus Selama Puasa. Gampang!

By Marcella Oktania, Kamis, 30 April 2020 | 03:50 WIB
Ilustrasi haus (healthline.com)

4. Jangan makan makanan terlalu asin atau pedas

Ayam pedas

Makanan asin memang bisa mengikat cairan dalam tubuh dan menyebabkan tubuh merasa haus.

Namun, makanan yang terlalu pedas juga harus kita jauhi, karena bisa meningkakan asam perut dan meningkatkan memproses cairan dari dalam tubuh.

Jadi enggak heran kalau kita jadi gampang haus karena tubuh kehilangan cairan, nih!

5. Jauhi tempat panas

 

Sepele, tapi nyatanya hal ini masih kita lakukan.

Sebaiknya coba berada di tempat yang adem dan teduh ketika berpuasa. Namun bukan berarti harus berada di ruang AC seharian dan males-malesan, ya!

(*)

Baca Juga: Masalah Kesehatan yang Mengancam Kalau Sahur Banyak Makan Nasi!