Hati-Hati, 5 Tanda Ini Tunjukkan Kita Kekurangan Cairan Tubuh!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Minggu, 4 Oktober 2020 | 10:10 WIB
tanda tubuh kekurangan cairan tubuh/dehidrasi (newsweek.com)

Bayangkan kalau kita enggak pernah berkeringat, semua racun menumpuk dalam tubuh.

Ketika  kita kekurangan cairan tubuh, tubuh akan menahan cairan yang harusnya keluar dalam bentuk keringat.

Kalau ini terjadi secara berkepanjangan bisa berbahaya, lho.!

Bila di udara panas kita enggak berkeringat, ini jadi salah satu tanda kita akan mengalami heat stroke.

5. Kulit enggak kenyal

Coba cubit kulit tangan kita. Bila kulit kita kembali dengan cepat artinya kondisi kulit kita elastis dan kenyal.

Tapi kalau enggak, bisa jadi kita kekurangan cairan tubuh.

Ketika tubuh kekurangan cairan tubuh, kulit jadi kurang cukup lembap dan akhirnya kulit kurang elastis ketika dicubit. (*)

Baca Juga: 5 Tanda Gebetan yang Serius Pengin Pacaran Sama Kita. Si Dia Gimana?