Jangan Terlewat, Ini 7 Manfaat Jus Mentimun untuk Tubuh Kita!

By Monika Perangin, Selasa, 18 Januari 2022 | 17:50 WIB
Jus mentimun (dherbs.com)

CewekBanget.ID - Jarang diketahui orang, mentimun punya banyak sekali kegunaan untuk tubuh kita.

Mulai dari rambut, kulit, tulang, hingga jantung bisa merasakan langsung manfaat dari mentimun yang kita konsumsi.

Untuk itu, minum jus mentimun ini paling cocok untuk kita membuat badan kita jadi lebih sehat dan segar.

Ini dia beberapa manfaat jus mentimun untuk tubh kita.

Menghidrasi

Menghidrasi kulit

Manfaat pertama rutin minum jus mentimun adalah membantu tubuh kita untuk terhidrasi dengan sempurna.

Hal ini karena mentimun punya kandungan air yang sangat kaya dan mengandung elektrolit penting yang dibutuhkan tubuh kita.

Tubuh yang terhidrasi dengan baik akan membuat organ usus dan ginjal kita jadi sehat.

Baca Juga: Ajaib, 6 Jus Buah Ini Bisa Bikin Lemak Kita Menghilang Seketika!

Menjaga kesehatan tulang

Melon ternyata memiliki manfaat untuk menguatkan tulang. Hal ini bisa dirasakan secara instan maupun jangka panjang