Lagi Stres dan Penat? 8 Cara Simpel Biar Lebih Tenang Ini Patut Kita Coba!

By Elizabeth Nada, Selasa, 1 Februari 2022 | 20:15 WIB
Ilustrasi tarik nafas biar lebih tenang dan rileks. (freepik.com)

Cara meditasi sederhana yang bisa kita lakukan adalah dengan duduk, memejamkan mata, kemudian pusatkan perhatian pada napas kita.

Meditasi

Baca Juga: Terbukti Secara Ilmiah, Ini 4 Cara Mudah untuk Meredakan Stres!

2. Bernapas dalam-dalam

Bernapas jadi salah cara cara efektif dan instan buat kurangi amarah dan kecemasan.

Teknik pernapasan sangat membantu kita untuk lebih tenang dan rileks.

Caranya bisa dengan berhenti sejenak dari aktivitas dan fokus pada napas selama 5 menit.

Hirup udara sejuk segar melalui perut dan hembuskan udara hangat untuk melepaskan semua ketegangan.

Dengan menerapkan cara tersebut, kita pun bisa lebih tenang, girls.

3. Mendengarkan musik

Yup! ketika stres dan perasaan cemas muncul, kita bisa tenangkan diri dengan mendengarkan musik, lho.

Biar makin optimal, kita bisa mendengarkan musik favorit atau yang sesuai dengan mood kita saat itu.