Banyak Makan Mentimun di Bulan Puasa, 7 Manfaat Ini Kita Dapatkan!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Minggu, 17 April 2022 | 08:20 WIB
Mentimun (pinterest.com)

2. Mentimun kaya akan antioksidan yang mengurangi risiko berbagai kondisi berbahaya seperti penyakit jantung, kanker, penyakit paru-paru, penyakit autoimun.

3. Mentimun juga bisa mencegah tanda-tanda penuaan dini, lho!

4. Kandungan air yang tinggi dalam mentimun membantu dalam mencukupi hidrasi tubuh selama puasa.

FYI, hidrasi yang tepat membantu kita menjaga kesehatan usus dan mencegah sembelit.

5. Mentimun memainkan peran penting dalam menurunkan kadar gula darah sehingga ini akan membantu mengendalikan diabetes.

6. Mentimun kaya akan vitamin C dan K yang baik untuk kesehatan kulit kita.

Tinggi kandungan air dalam mentimun bikin wajah jadi enggak rentan kering saat puasa!

Baca Juga: Perut Rata Bukan Cuma Impian, Ikuti Resep Minuman Mentimun Ini!

7. Mentimun mengandung banyak mineral seperti mangan, potasium, dan magnesium yang baik untuk kesehatan tulang dan jantung kita.

Nah, ternyata banyak banget kan manfaat mentimun yang akan kita rasakan ketika mengonsumsinya di bulan puasa ini?

Jadi, enggak ada alasan lagi buat kita untuk engga makan mentimun di bulan Ramadan ini, ya!

(*)

Baca Juga: Jangan Malas Minum Air Rendaman Mentimun! 7 Manfaat Ini Kita Dapatkan!