Ternyata 5 Kebiasaan yang Bikin Bodoh Ini Sering Kita Lakukan!

By Marcella Oktania, Sabtu, 4 Februari 2023 | 06:00 WIB
Ilustrasi bodoh (iStockphoto/Khosrork)

Jadi jangan heran kalau orang yang terkena diabetes lebih sulit mengingat sesuatu, lho.

Selain itu, makanan tinggi lemak bisa menurunkan tingkat kognitif otak, sehingga kita jadi kesulitan untuk beradaptasi dengan situasi dan kondisi.

Multitasking

Sebenarnya enggak ada yang bisa dibanggakan dari kebiasaan multitasking, lho.

Mulitasking atau mengerjakan banyak kerjaan sekaligus dalam satu waktu cuma bikin otak kita mengecil!

Pasalnya area otak yang mengontrol emosi, mengambil keputusan, empati, hingga berkomunikasi bakalan terganggu, menjadikan kita malah terlihat bodoh!

(*)