Kentang Hijau
Jangan mengonsumsi kentang yang berwarna kehijauan!
Kentang yang berwarna hijau mengandung zat beracun yang disebut glycoalkaloid.
Zat ini membuat kentang berwarna hijau saat terkena cahaya, rusak, dan menua.
Glycoalkaloid dapat menyebabkan mual, diare, kebingungan, sakit kepala, hingga kematian.
Baca Juga: 5 Makanan Ini Bikin Kulit Makin Berminyak & Pori-pori Membesar!
Kacang Merah Mentah
Dari semua varietas kacang, kacang merah mentah memiliki konsentrasi lektin tertinggi.
Lektin adalah racun yang dapat menyebabkan sakit perut parah, muntah, dan diare.
Sebaiknya olah kacang merah seperti direbus terlebih dahulu sebelum dikonsumsi.
(*)
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR