Sekarang ini, udah banyak skincare dengan kandungan khusus yang anti blue light.
Seperti yang kita tahu, sinar biru juga bisa memicu penuaan dini pada kulit.
Maka dari itu penggunaan skincare yang tepat harus banget kita terapkan, nih!
2. Pakai kacamata khusus
Kita juga bisa menggunakan kacamata yang bisa menangkal sinar biru dari layar gadget nih, girls!
Saat kita lagi ngerjain tugas di depan laptop seharian atau main smartphone dalam kurun waktu yang cukup lama, kita disarankan untuk memakai kacamata ini!
Baca Juga: Review Biokos Vital Nutrition Peel Off Mask. Cepat Bikin Glowing?
3. Mengatur warna dan pencahayaan pada layar gadget
Salah satu cara yang bisa kita lakukan untuk mengurangi potensi bahaya dari paparan sinar biru adalah dengan mengatur warna dan pencahayaan pada layar gadget.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR