Sering Berjalan Kaki Yuk, Ada 5 Manfaat yang Enggak Boleh Dilewatkan!

Salsabila Putri Pertiwi - Minggu, 27 Desember 2020 | 12:00
 
Jalan kaki
news.sky.com

Jalan kaki

Selain itu, jalan kaki juga mudah dilakukan, sehingga enggak menyulitkan persendian dan bisa dilakukan setiap hari.

Untuk mendapatkan manfaat maksimal, cobalah rutin jalan kaki 30 menit setiap hari.

Jika cara itu masih terlalu sulit, cobalah untuk membaginya dalam beberapa menit tetapi tetapkan tujuan untuk rutin jalan kaki 30 menit sehari.

Setelah terbiasa, tambahkan durasi jalan kaki yang kita lakukan secara perlahan.

Menurunkan Tekanan Darah

Rutin jalan kaki juga menurunkan risiko serangan jantung dan stroke.

Selain itu, rutin jalan kaki juga membantu menyeimbangkan tekanan darah dan meningkatkan kadar kolesterol baik dalam tubuh.

Jalan kaki juga menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL), yang turut membantu menurunkan risiko berbagai jenis kanker dan meningkatkan sistem kekebalan tunuh.

Rutin jalan kaki juga bisa meningkatkan kualitas tidur dan membuat kita lebih berenergi.

Baca Juga: Tingkatkan Kebiasaan Berjalan Kaki, Bisa Turunkan Berat Badan Juga!

Meredakan Nyeri Sendi

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 14

Latest

Popular

Tag Popular

x