CewekBanget.ID- Sequel 'Confidential Assignment' umumkan pemeranya dan akan segera diproduksi.
Setelah sebelumnya sukses dengan debut filmnya ditahun 2017, 'Confidential Assignment' bakal hadir dengan jalan cerita lanjutan.
Genre action yang diusung, serta pemeran yang enggak kalah keren bikin penonton makin menantikan sequel keduanya.
Baca Juga: Selain Hyun Bin dan Son Ye Jin, Ini 7 Pasangan Artis Korea yang Jadi 'Couple Tahun Baru' Dispatch
Hyun Bin dan YoonA 'SNSD' dikonfirmasi masih ikut dalam garapan film kedua ini.
Diramaikan lagi dengan kehadiran Daniel Henney dan Jin Sun Kyu.
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR