CewekBanget.ID - Yoga merupakan latihan fisik dengan intensitas yang enggak setinggi olahraga pada umumnya.
Makanya, yoga sering kali dipilih banyak orang sebagai olahraga favorit.
Latihan yoga terdiri dari latihan napas dan beberapa gerakan peregangan ini membuat banyak yang rutin latihan yoga merasakan perubahan postur tubuh.
Bahkan katanya, yoga juga mampu membuat tubuh kita menjadi lebih tinggi, lho. Benar enggak, sih?
Baca Juga: Pengin Menurunkan Berat Badan Dengan Yoga? Ikuti Trik Berikut!
Memperbaiki Postur Tubuh
Dengan melakukan yoga, tubuh menjadi lebih tegak dan kita cenderung enggak membungkuk.
Sayangnya, yoga enggak dapat menambah tinggi badan.
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Kinanti Nuke Mahardini |
KOMENTAR