CewekBanget.ID - Kita sudah mendapat vaksin COVID-19 belum nih, girls?
Jenis vaksin apapun yang kita dapatkan tetap berguna sebagai langkah pencegahan penularan virus Corona, kok.
Kalau belum sempat, yuk segera lakukan vaksinasi COVID-19! Mitos-mitos seputar vaksin berikut ini enggak perlu lagi kita percaya.
Baca Juga: Enggak Bikin Kebal, Ini Penyebab Positif COVID-19 Meski Telah Vaksin!
Vaksin Sebabkan Infeksi Virus Corona?
Pernah mendengar mitos kalau vaksin justru membuat kita terinfeksi virus Corona?
Duh, ini jelas mitos yang enggak berdasar!
Malah, vaksin memperkuat sistem kekebalan tubuh agar dapat mengenali dan melawan penyakit tanpa sempat menginfeksi tubuh.
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR