CewekBanget.ID - Ngehaluin bias emang enak ya, girls!
Hayooo ngaku siapa yang sering halu soal bias atau hal lainnya???
Kalau masih dalam batas wajar sih sah-sah aja buat halu tentang hal-hal menyenangkan seperti ketemu bias dan lain sebagainya.
Tapi yang jadi masalah adalah, kalau halu ini udah jadi suatu hal yang adiktif dan mengganggu aktivitas kita!
Baca Juga: 7 Adegan Romantis yang Selalu Muncul di Drama Korea dan Pasti Bikin Baper
Bahkan kita lebih fokus sama apa yang jadi khayalan kita di bandingkan apa yang terjadi di kehidupan nyata.
Ini dikenal dengan istilah maldaptive daydreaming.
Melansir Heatlhline, seseorang dengan lamunan maladaptif akan menghabiskan waktu lama terlibat dalam lamunan atau fantasi terstruktur.
Sebenarnya ini bisa memengaruhi kemampuan kita untuk fokus pada studi atau menjadi produktif di tempat kerja asal masih dalam batas wajar.
Maldaptive daydreaming berbagi fitur dengan kecanduan perilaku, seperti kecanduan game internet atau alkohol.
Lamunan ini bisa sangat intens sehingga mengalihkan perhatian kita dari kehidupan nyata.
Maldaptive daydreaming bisa dipicu dari beberapa hal, antara lain:
Serba-serbi Kosmetika Bibir dan Workshop Kreasi Lip Gloss Bersama Mustika Ratu di Cosmetic Day 2024
Source | : | Healthline,everydayhealth |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR