Kita wajib coba kalau pengin rasa susu cokelat yang berbeda, deh.
Jeruk
Jeruk dan susu cokelat? Apa enaknya?
Kita bakalan dapat rasa segar dan asam jeruk yang bikin ketagihan.
Namun pastikan kita peras satu buah jeruk besar untuk mendapatkan perbedaan rasanya, ya.
Baca Juga: Intoleransi Laktosa Masih Nekat Juga Minum Susu? Awas, Ini Bahayanya!
Whipped cream
Buat yang suka susu cokelat creamy, kita bisa tambahkan whipped cream, nih.
Campurkan susu cokelat dan whipped cream, lalu jangan lupa untuk menambahkan whipped cream lagi di atas susu cokelat, ya.
Ekstrak vanilla
Tahu dong wangi vanilla yang manis dan nikmat?
Kalau kita masukkan vanilla ke susu cokelat, bukan cuma wanginya yang menggugah selera, tapi juga rasanya jadi lebih menarik.
Namun perlu diingat kalau kita cuma butuh satu tetes ekstrak vanilla aja, ya!
Baca Juga: Jangan Berlebihan Minum Susu Sapi kalau Enggak Mau Alami Hal Ini!
(*)
Source | : | Spoon University |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR