Udah jadi rahasia umum kalau madu punya segudang manfaat buat kesehatan kita.
Salah satu manfaatnya adalah meredakan asam lambung.
Untuk mendapatkan manfaatnya, kita campurkan satu sendok teh madu dengan segelas air hangat dan minum segera.
Untuk mencegah asam lambung naik, kita sebaiknya minum satu sendok teh madu sebelum makan dan sebelum tidur.
3. Pisang
Pisang juga bisa menjadi obat asam lambung karena kandungan antasida alami yang dimilikinya.
Kandungan ini berfungsi sebagai penyangga terhadap refluks asam.
Buah ini sangat populer dan dikenal sebagai obat alami untuk mengatasi asam lambung.
Cukup konsumsi satu buah pisang setiap hari untuk mencegah asam lambung yang menyiksa.
4. Air Kelapa
Selama ini kita sering menggunakan air kelapa untuk menghilangkan rasa haus aja.
Baca Juga: Hati-Hati! 4 Jenis Makanan Ini Bisa Sebabkan Asam Lambung Naik! Apa Saja?
Source | : | Grid Health |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR