(foto: dollsofindia.com)
Pernah mendengar Taj Mahal? Kerajaan terkenal di India tersebut merupakan lambang cinta.
Bangunan tersebut didirikan oleh Shah Jahan pada abad ke-17 untuk tempat peristirahatan istrinya tercinta, Mumtaz Mahal.
Sang istri meninggal saat melahirkan anak mereka. Sejak ia meninggal pada 1666, bangunan Taj Mahal didirikan selama 23 tahun.
Ines de Castro dan Raja Pedro
(foto: comicvine.com)
Ines de Castro sangat menarik perhatian Pangeran Pedro yang saat itu menjadi pewaris tahta Portugis.
Ketika Putri Constance, istrinya, meninggal, Pedro yang sudah menjadi raja ingin membuat Ines sebagai ratu yang sah.
Tapi, ayah Pedro enggak menyetujui hal tersebut. Sang ayah mengusir Ines dari istana dan bahkan membunuhnya.
Tindakan itu memicu perang saudara antara ayah dan anak. Setelah peperangan usai, Pedro membangun makam kerajaan untuk Ines dan membuat semua warga Portugis bersumpah setia kepada Ines sebagai ratu mereka.
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR