Hindari, 5 Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Bikin Diet Gagal Total!

By Monika Perangin, Rabu, 13 Oktober 2021 | 20:15 WIB
Ilustrasi berat badan (foto : photos.com)

Kurang tidur

Ilustrasi tidur gelap

Kualitas tidur ternyata juga bisa mempengaruhi diet dan turun atau naiknya berat badan kita.

Saat kita kurang tidur, proses pembakaran kalori tubuh kita jadi enggak teratur.

Hal ini menyebabkan tertimbunnya lemak yang enggak terbakar.

Jadi, usahakan tidur yang cukup ya, girls!

Baca Juga: 3 Idol KPop Cowok Ini Tegas Menjawab Permintaan Penggemar Buat Diet

Menunda makan

Zodiak kelaparan

Diet bukan berarti kita harus menunda makan dan membuat tubuh kita merasa kelaparan, ya.

Tapi sebaliknya, kita menjaga porsi dan pola makan harian supaya diet kita bisa berjalan dengan baik.

Saat kita menunda makan dan membuat diri kita merasa lapar, kita akan menjadi bom waktu untuk diri sendiri.

Menunda makan sampai lapar akan membuat kita makan dengan porsi yang lebih banyak dari seharusnya saat dengan makan nanti.

 

(*)