Hindari Makan 5 Jenis Ikan Ini karena Enggak Baik Buat Kesehatan!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Senin, 23 Mei 2022 | 09:34 WIB
Ilustrasi ikan tuna sirip biru (freepik)

Cara penangkapan ikan ini bisa membahayakan keselamatan hewan laut lain seperti penyu, hiu, dan burung laut.

2. King Mackerel

Pernah dengar ikan king mackerel atau kingfish?

Jenis ikan ini menjadi tangkapan populer di kalangan pemancing di Florida dan pesisir selatan Amerika. 

Namun, sebaiknya ikan jenis ini enggak dikonsumsi.

Selain baunya yang amis, king mackerel juga mengandung merkuri yang tinggi. 

3. Tuna Sirip Biru

Baca Juga: Mau Punya Kulit Wajah Glowing? Rajin Makan 3 Ikan Ini Kuncinya!

Tuna merupakan salah satu jenis ikan yang cukup banyak dikonsumsi.

Rasanya enak, kandungan gizinya juga tinggi.

Namun, ada salah satu jenis tuna yang termasuk ke dalam ikan yang enggak boleh kita konsumsi, yaitu tuna sirip biru. 

Ada dua hal yang membuat tuna sirip biru enggak boleh kita konsumsi.