5 Makanan Sehat yang Mematikan Ini Sering Kita Makan. Awas Madu!

By Marcella Oktania, Sabtu, 4 Februari 2023 | 05:00 WIB
Ilustrasi makanan sehat yang mematikan (foodconfidence.com)

Pasalnya apabila termakan bijinya, tubuh kita bakalan memproduksi hidrogen sianida yang bisa menumpuk pada tubuh dan menyebabkan kematian.

Makanya penting untuk enggak memakan biji dari buah-buahan ini untuk menyelamatkan kita dari racun.

Tanaman kecambah

Tanaman kecambah, seperti kacang hijau, kacang kedelai, serai, selada, hingga brokoli memang punya nutrisi yang tinggi.

Cuma wajib waspada karena tanaman kecambah bisa beracun ketika dikonsumsi tanpa dicuci bersih terlebih dahulu.

Ini karena tanaman kecambah adalah salah satu tanaman yang paling mudah terkena kontaminasi.

Apalagi tempat hangat dan lembap adalah kondisi ideal tanaman kecambah bisa tumbuh, membuat risiko perkembangan bakteri lebih tinggi.

Kalau dikonsumsi tanpa dicuci bersih, enggak heran kalau kita sama aja makan racun, nih!

Baca Juga: Terlalu Sering Minum Susu Malah Enggak Sehat! Ini 5 Kerugiannya!

(*)