Mengonsumsi buah secara langsung menjadi pilihan yang lebih disarankan.
7. Mi instan
Mi instan merupakan karbohidrat yang membutuhkan banyak energi untuk dapat dicerna dengan baik.
Apabila perut bekerja terlalu keras dalam mencerna makanan, maka ini menghabiskan energi dalam tubuh.
Dengan begitu, enggak heran kalau makan mi instan malah bisa bikin kita jadi cepat lapar dan ngantuk.
Selain itu, mi instan juga enggak mengandung serat, namun tinggi kalori dan garam sehingga membuat kita jadi gampang lapar.
(*)
Baca Juga: 5 Jenis Minuman yang Harus Diminum Setelah Makan Makanan Berlemak