4. Wardah Instaperfect Matte Fit Powder Foundation
Setelah selesai mengenakan blush, Tasya men-setting complexion-nya dengan powder complexion masih dari rangkaian Instaperfect.
Pilihlah shade yang lebih terang dari warna cushion agar bisa menciptakan hightlight di bagian tertentu, seperti di bawah mata agar dark circle lebih tersamarkan.
5. Wardah Instaperfect Spotlight Chromatic Eye Palette
Tasya memakai warna shimmer gold + pink sebagai highlighter.
Shimmer gold pun masih dipilih Tasya untuk diaplikasikan di bagian kelopak mata. Cara mengaplikasikannya juga cukup pakai tangan aja, lho!
Kemudian, aplikasikan warna ungu tua menggunakan blending blush sedang di bagian pinggir mata.
Baca Juga: Feminin di Hari Lebaran Pakai 4 Model Floral Dress Manis untuk Hijaber
6. Wardah Eyeliner Pencil White
Eyeliner putih sejuta umat ini juga dipilih Tasya Farasya untuk melengkapi riasan pada bagian bawah mata.
7. Wardah Instaperfect Geniustwist Matic Contour Brow-Brushed + Wardah Instaperfect Browfessional 3D Brow Mascara
Saat memilih mengaplikasikan makeup simpel, maka riasan untuk alis pun harus simpel, girls.
Untuk makeup kali ini, Tasya menyarankan kita menggunakan produk alis yang bisa menghasilkan tampilan alis yang lebih natural seperti brow mascara.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR