Mimpi Terjatuh, Lalu Tersentak Terbangun? Awas, Ini 4 Penyebabnya!

By Marcella Oktania, Senin, 13 Juli 2020 | 20:00 WIB
Halusinasi hipnagogik atau mimpi terjatuh saat tidur (sleepadvisor.com)

Bahan kimia

Minum kopi

Bahan kimia yang dimaksud adalah kafein atau nikotin, nih.

Kalau salah satu dari kedua bahan tersebut masuk ke tubuh kita sebelum tidur, biasanya bahan kimia tersebut bisa mengganggu kemampuan kita untuk tertidur pulas.

Ini karena baik kafein maupun nikotin bakalan memproduksi sesuatu yang bikin tidur kita terganggu dan langsung bangun.

(*)

Baca Juga: Awas! Ini 5 Kesalahan Tidur Siang yang Berbahaya Buat Kesehatan!