Juara! Ini 5 Infused Water Paling Efektif Hilangkan Lemak Berlebih!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Selasa, 7 Juni 2022 | 07:50 WIB
Infused water (netimpact.org)

FYI, infused water lemon dan daun mint bisa membantu menurunkan berat badan, menjaga kesehatan pencernaan, dan membuat kita tetap terhidrasi. 

3. Apel dan kayu manis 

Apel dan kayu manis, dua kombinasi bahan alami yang baik untuk pembakaran lemak

Kayu manis bisa meningkatkan metabolisme.

Sedangkan, apel membuat kita merasa kenyang lebih lama. 

4. Jeruk

Jeruk kaya akan vitamin C, yang bagus untuk kesehatan kulit.

Baca Juga: Mau Perut Cepat Rata? Rutin Konsumsi 3 Minuman Ini di Pagi Hari!

Vitamin ini juga membantu mengubah lemak menjadi energi, bukannya menyimpannya di dalam tubuh.

Tambahkan beberapa potong buah jeruk ini ke minuman detoks.

Ini bakal segar banget di minum di cuaca panas, dan pastinya bisa bantu menyingkirkan lemak yang enggak diinginkan!

5. Jeruk bali