5 Penyebab Susah Tidur Nyenyak di Malam Hari. Ada Olahraga dan Stres?

By Monika Perangin, Senin, 30 Januari 2023 | 19:35 WIB
Ilustrasi penyebab kita susah tidur nyenyak di malam hari (Sleep foundation)

Cemas dan stres

ilustrasi orang cemas

Orang yang cemas atau stes alias overthinking di malam hari jadi penyebab banyak orang jadi susah tidur.

Pilihan kita yang berat dan terus memikirkan berbagai hal bikin kita enggak bisa merasa tenang.

Jadi, ini akan membuat kita mengalami gangguan tidur dan susah unttuk tidur hingga lelap.

Pola tidur

Kebiasaan tidur alias pola tidur buruk bikin kita jadi suah tidur dan terjaga di jam-jam yang seharusnya dipakai untuk tidur.

Makanya, kita perlu menjaga jam tidur teratur supaya tubuh terbiasa.

Hal ini akan membuat mata kita terasa mengantuk di malam hari sehingga kita bisa tidur.

Pola tidur ini juga berlaku untuk jadwal tidur siang ya, girls.

Baca Juga: Kebiasaan Tidur dengan Rambut yang Masih Diikat? Awas 3 Bahaya Ini!

Olahraga