Ternyata Ada 7 Bahaya Tidur Terlalu Lama. Awas Bisa Bikin Cepat Mati!

By Marcella Oktania, Kamis, 4 Mei 2023 | 07:35 WIB
tidur (longevitylive.com)

Orang yang terlalu sering tidur terlalu lama cenderung mengalami sakit kepala, bahkan ketika mereka terbangun.

Enggak hanya itu, kita juga jadi lebih mudah lemas, lesu, dan letih, lho.

Hal ini disebabkan oleh perubahan kadar hormon dan sirkulasi darah yang berubah dalam tubuh.

7. Meningkatkan risiko kematian dini

Tidur terlalu lama dapat meningkatkan risiko kematian dini.

Menurut sebuah studi, orang yang sering tidur lebih dari 9 jam per malam memiliki risiko kematian yang lebih tinggi dibandingkan dengan mereka yang tidur 7-8 jam per malam.

Enggak ada alasan khusus kenapa orang yang lama tidur bisa menyebabkan kematian dini.

Namun peneliti percaya ada hubungannya dengan depresi dan status sosial-ekonomi rendah, sehingga orang mencari pelarian dengan tidur lebih lama.

Baca Juga: 3 Gaya Tidur Ini Ternyata Bikin Wajah Gampang Keriput. Yuk Cek!

(*)