2. Jarang olahraga
Olahraga memang penting banget! Enggak cuma untuk menjaga kesehatan tapi juga untuk menjaga bentuk badan kita.
Olahraga seperti sit-up sering dilakukan untuk mendapatkan perut yang rata, tapi sit-up bukannya membakar lemak di perut melainkan membentuk otot.
Lebih baik lakukan olahraga jogging atau jalan cepat di taman atau treadmill selama 30 menit setiap harinya.
Baca Juga: Kenapa Kita yang Jomblo Enggak Kunjung Punya Pacar? Cek Jawabannya di Kuis Ini!
3. Melewatkan waktu makan
Sering kali karena kesibukan kita, kita melewatkan waktu makan.
Padahal, kalau kita kelaparan justru akan membuat kita makan dengan porsi yang lebih banyak.
Karena itu, cobalah makan secara teratur dengan selang waktu sekitar 3-4 jam dalam porsi kecil.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR