Bahkan, keegoisan orang ini bisa membuat orang di sekitarnya merasa enggak nyaman dan bahkan terganggu.
Kebutuhan dan perasaan orang lain bukanlah hal penting untuk orang yang belum dewasa secara mental.
Suka ikut campur urusan orang
Tanda berikutnya dari orang yang belum dewasa adalah dengan hobi sekali ikut campur urusan orang lain.
Orang ini akan merasa kalau urusan orang yang enggak berhubungan dia akan membebankan dirinya, sehingga akan terus ikut campur pada yang bukan ranahnya.
Baca Juga: Bella Hadid Jaga Mental Adiknya, Gigi Pasca Putus dengan Zayn
Sering mengeluh
Bukannya enggak boleh mengeluh, namun orang yang belum dewasa jadikan keluhan sebagai kebiasaan sehari-hari.
Orang ini akan merasa bahwa seluruh masalah dalam hidupnya adalah beban terberat, sehingga gampang mengeluh dan enggak pernah memikirkan orang lain.
(*)
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR