CewekBanget.ID - Masih doyan mengonsumsi soda diet, daging merah, junk food, dan permen karet?
Makanan dan minuman tersebut memang rasanya enak dan praktis untuk disantap.
Tapi dampaknya ternyata bisa begitu buruk bagi otak, lho.
Hati-hati, konsumsi 4 makanan berikut ini bisa merusak otak kalau dilakukan terlalu sering!
Soda Diet
Namanya sih, boleh saja mengusung embel-embel 'diet'; tapi faktanya, soda diet lebih banyak memberikan dampak buruk bagi kesehatan.
Melansir dari The Healthy, studi pada tahun 2017 di jurnal Stroke menemukan bahwa dalam 10 tahun terakhir, orang yang meminum minuman dengan pemanis buatan lebih cenderung terkena diagnosa kepikunan.
Studi tersebut memang enggak bisa serta-merta menjadi acuan, tapi pada dasarnya soda memang enggak baik untuk diminum, bahkan soda diet sekalipun.
Mulai sekarang, kita bisa mencoba mengganti asupan soda dengan sparkling water.
Baca Juga: Sering Dilakukan, Padahal 8 Kebiasaan Ini Picu Kerusakan Otak!
Daging Merah
Daging merah yang dikonsumsi terlalu banyak juga dapat merusak otak.
Source | : | The Healthy |
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR