Jika kita sering sakit, hal ini mungkin disebabkan oleh kurang makan.
Hubungi dokter untuk mengetahui apakah ini penyebabnya atau ada hal lain yang mungkin memengaruhi sistem kekebalan kita.
9. Gangguan pertumbuhan
Jika seorang anak enggak tumbuh seperti yang diharapkan, hal itu mungkin disebabkan oleh kurang makan.
Namun pertumbuhan yang tertunda juga bisa disebabkan oleh penyebab lain.
10. Masalah kulit
Kurang makan mungkin berdampak negatif pada kulit, namun diperlukan lebih banyak penelitian untuk memahami hubungan antara pengurangan kalori dan pengaruhnya terhadap kulit.
(*)
Baca Juga: Badan Kurus Tapi Perut Buncit? Waspada Risiko Penyakit Mematikan Ini!
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR