CewekBanget.ID - Seberapa sulitnya hidup ini, kita pasti pengin punya umur yang panjang kan?
Bahkan kalau bisa kita pengin umur kita lebih dari 100 tahun bisa ada di dunia ini.
Kalau merasa hal itu enggak mungkin terjadi, sebenarnya bisa aja, lho.
Apalagi kalau kita lakukan 5 kebiasaan penting ini kalau pengin hidup bisa sampai umur 100 tahun!
1. Jadi vegetarian
Makanan vegetarian menurut studi jauh lebih baik untuk tubuh kita dan bisa bikin umur kita jauh lebih panjang juga.
Namun bukan berarti kita cuma makan buah dan sayuran aja, nih.
Kita bisa coba makan daging ikan, mengurangi gula, dan mengurangi produk susu ataupun telur.
Selain itu untuk minuman, pastikan jauhi minuman yang terlalu manis.
Namun kalau kita enggak bisa jadi vegetarian, pastikan setidaknya makan yang bersih, bukan fokus pada makanan junk food yang berlemak, berkalori tinggi, dan gorengan.
Baca Juga: 5 Rahasia Cara Makan Sehat Orang Jepang yang Bikin Umur Panjang
2. Tidur yang cukup
Kebutuhan orang tidur itu berbeda-beda, ada yang bisa beraktivitas dengan baik walau cuma tidur 6 jam, tapi ada pula yang harus tidur 9 jam.
Source | : | BestLife |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR