2. Kembang Kol
Sayuran cruciferous lain yang dapat dikonsumsi dalam diet rendah kalori adalah kembang kol.
Sayuran yang satu ini sangat populer dalam diet rendah karbohidrat seperti diet ketogenik.
Kembang kol hanya mengandung 25 kalori per 100 gram porsi (sesuai data oleh USDA).
Di dalamnya terdapat kandungan potasium, serat, dan Vitamin C yang baik.
3. Kubis
Kubis mengandung jumlah kalori yang sama dengan kembang kol dan sedikit lebih kaya serat daripada yang brokoli.
Baca Juga: Kaya Manfaat, Enggak Rugi Doyan 5 Sayur dan Buah Kaya Vitamin A Ini!
Kubis dapat dimasak untuk membuat sup, kaldu dan bahkan dapat ditambahkan ke sandwich dan salad.
4. Wortel
Salah satu sayuran berkalori terbaik yang gampang ditemukan adalah wortel.
Wortel dianggap sebagai makanan super dan dapat diubah menjadi apa aja.
Source | : | NDTV |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR